Kamis, 26 Desember 2019

SYATAN MENAKUTI KEMISKINAN*

*✈

💠️ Facebook : fb.me/MediaDakwah100

🌹 Allah berfirman

ٱلشَّيۡطَٰنُ يَعِدُكُمُ ٱلۡفَقۡرَ وَيَأۡمُرُكُم بِٱلۡفَحۡشَآءِۖ وَٱللَّهُ يَعِدُكُم مَّغۡفِرَةٗ مِّنۡهُ وَفَضۡلٗاۗ وَٱللَّهُ وَٰسِعٌ عَلِيمٞ

*Setan menjanjikan (menakut-nakuti) kemiskinan kepadamu dan menyuruh kamu berbuat keji (kikir),*

*sedangkan Allah menjanjikan ampunan dan karunia-Nya kepadamu.*

*Dan Allah Mahaluas, Maha Mengetahui.*

-Surat Al-Baqarah, Ayat 268

يُؤۡتِي ٱلۡحِكۡمَةَ مَن يَشَآءُۚ وَمَن يُؤۡتَ ٱلۡحِكۡمَةَ فَقَدۡ أُوتِيَ خَيۡرٗا كَثِيرٗاۗ وَمَا يَذَّكَّرُ إِلَّآ أُوْلُواْ ٱلۡأَلۡبَٰبِ

*Dia memberikan hikmah kepada siapa yang Dia kehendaki.*

*Barangsiapa diberi hikmah, sesungguhnya dia telah diberi kebaikan yang banyak.*

*Dan tidak ada yang dapat mengambil pelajaran kecuali orang-orang yang mempunyai akal sehat.*

-Surat Al-Baqarah, Ayat 269

✅ bersedekah itu Malkin menambah harta, namun syaiton selalu menakuti akan kemiskinan ketika bersedekah

✅ syaitan selalu mengajak untuk bermaksiat kepada Allah, yang hamba ketika telah bermaksiat, akan menyesal atas perbuatannya

✅ namun Allah telah menjanjikan dengan kepastian, bahkan banyak di dalam Al Qur'an, akan memberikan rezeki yang banyak

✅ namun manusia itu sejatinya sangat cinta dengan harta, dengan itu tidak mudah untuk sedekah
👉 maka manusia perlu mengusahakan untuk bersedekah

✅ hikmah yang ada yaitu Sunnah nabi shalallahu alaihi wassalam

✅ bagi siapa saja yang memegang Al Qur'an dan Sunnah, sesuai pemahaman Sahabat nabi, maka dia akan beruntung dunia & akhirat

Dikutip dari:
Grup wa"Dakwah Muslim 3,27122019,Jumat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar