Minggu, 02 Juni 2013

"Tiga penciptaan Tuhan "

Tuhan menciptakan makhluk hidup  terbagi menjadi 3 type:
  1. Tuhan ciptakan Makhluk hidup dengan dibekali akal tapi tidak dibekali Syahwat(hawa nafsu).Makhluk ini adalah yang disebut sesosok MALAIKAT.
  2. Tuhan ciptakan Makhluk hidup dengan dibekali Syahwat tapi tidak dibekali akal.Makhluk ini adalah yang sering disebut BINATANG.
  3. Tuhan ciptakan Makhluk hidup dengan dibekali akal juga dibekali syahwat.Makhluk ini adalah penyempurnaan dari dua tipe penciptaan makhluk hidup di atas. yaitu MANUSIA.
Tuhan mengembankan pada manusia  dua amanat  yakni akal dan syahwat.Diantara keduanya,mana  yang akan mendominasi si manusia.Akalkah atau syahwatnya?maksud dan tujuan Tuhan adalah menguji  MANUSIA" siapakah  yang mencapai  amal terbaik dihadapan-NYA?". dikutip dari mukhasyatul qulub karya Imam al Ghazali.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar