Minggu, 20 Februari 2022

ROH, NAFSU, JIWA dan AKAL vs IBLIS*

 Assalamualaikum wr wb.


๐ŸŒน.


============================

Kita semua mengetahui bahawa iblis itu adalah musuh yang nyata. Namun sebenarnya iblis itu tidak sama sekali berkuasa untuk menyesatkan manusia "Kecuali dengan izin-NYA".


Namun awasilah Nafsumu, kerana Nafsu itu datang dari dirimu sendiri. Siapakah yang dimaksudkan dengan diri sendiri? 


Diri sendiri itu adalah Roh kepada kita ini.


Berkata ulama lagenda tersohor, Hujatul islam "Imam Al-Ghazali";


ROH, NAFSU, JIWA dan AKAL itu satu jua adanya.


Pada hakikatnya adalah Roh, namun apabila Roh didalam keadaan tenang JIWA namanya, 

apabila Roh didalam keadaan berfikir maka AKAL namanya, 

apabila Roh didalam keadaan berkeinginan sesuatu maka NAFSU namanya.


Jadi yang berbuat kebaikan dan juga keburukan itu adalah Nafsu atau Roh.


Siapa pula Roh?


Roh itu adalah diri sebenar diri yang merupakan rahasia keTuhanan, dan juga merupakan sifat kepada Wajibul Wujud. Sifat dan Zat itu tidak berpisah atau terpisah. Umpama pelita dengan cahaya, umpama garam dengan masinnya, umpama gula dengan manisnya.


Berkehendak Jasad disebabkan berkehendaknya Roh, berkehendaknya Roh disebabkan berkehendaknya Allah swt.


Didalam surah As-saffat (96) Allah swt berfirman yang bermaksud;


 "Allah mencipta kamu dan apa-apa kamu perbuat"


Didalam satu peperangan (Perang badar) dimana nabi telah melepaskan beratus-ratus anak panah, maka pada masa itu turunlah ayat surah An-Anfaal (17) yang bermaksud;


 "Tidaklah engkau memanah wahai Muhammad tetapi Allah yang memanah"


Kesimpulannya;


Pada zahirnya iblis lah yang empunya angkara, tetapi pada hakikatnya kehendak Allah swt yang berlaku.


(Barang sesiapa yang memandang adanya wujud makhluk atau wujud iblis yang mampu berbuat Kudrat(Kuasa) melakukan sesuatu selain Allah swt, maka tidaklah ia sampai kepada Allah swt atau terhijab kepada Allah swt. Namun haruslah mencapai kesempurnaan Akhlak).


Semoga manfaat.

berikut Tentang penjelasan Tauhidul Af'al✍️

Sabtu, 19 Februari 2022

NASIHAT LUQMAN AL HAKIM๐Ÿ’

 Foto



๐Ÿ’


27 November


ุจุณู… ุงู„ู„ู‡ ุงู„ุฑุญู…ู† ุงู„ุฑุญูŠู….

ุงู„ุณู„ุงู… ุนู„ูŠูƒู… ูˆุฑุญู…ุฉ ุงู„ู„ู‡ ูˆุจุฑูƒุงุชู‡....


๐Ÿ“Satu-satunya manusia yang bukan Nabi dan bukan Rasul, Tetapi kisah hidupnya diabadikan di dalam Al-Qur'an adalah Luqman Al Hakim.

.

Ini kerana hidupnya penuh dengan hikmah.

.

Suatu hari Luqman pernah menasihati anaknya tentang hakikat hidup.

.

"Anakku, Jika makanan telah memenuhi perutmu, Maka akan matilah fikiran dan kebijaksana'anmu.

.

Semua anggota badanmu akan malas untuk melakukan ibadah, Dan hilang pula lah ketulusan dan kebersihan hati.

.

Padahal hanya dengan hati bersih manusia dapat menikmati lazatnya berdzikir."

.

"Anakku, Kalau sejak kecil engkau rajin belajar dan menuntut ilmu. Dewasa kelak engkau akan memetik buahnya dan menikmatinya."

.

"Anakku, ikutlah engkau pada orang-orang yang sedang mengusung jenazah, Jangan kau ikut orang-orang yang hendak pergi ke pesta pernikahan.

.

Kerana jenazah akan mengingatkan engkau pada kehidupan yang akan datang, Sedangkan pesta pernikahan akan membangkitkan nafsu duniamu."

.

"Anakku, Aku sudah pernah memikul batu-batu besar, Aku juga sudah mengangkat besi-besi berat. Tapi tidak pernah kurasakan sesuatu yang lebih berat daripada tangan yang buruk perangainya."

.

"Anakku, Aku sudah merasakan semua benda yang pahit. Tapi tidak pernah kurasakan yang lebih pahit daripada kemiskinan dan kehina'an."

.

"Anakku, Aku sudah mengalami Penderita'an dan bermacam kesusahan. Tetapi aku belum pernah merasakan Penderita'an yang lebih susah daripada menanggung hutang."

.

"Anakku, Sepanjang hidupku aku berpegang pada lapan wasiat para Nabi. Wasiat itu adalah:

.

1. Jika kau beribadah pada Allah, Jagalah fikiranmu baik-baik.

.

2. Jika kau berada di rumah orang, Maka jagalah pandanganmu.

.

3. Jika kau berada di tengah-tengah majlis, Jagalah lidahmu.

.

4. Jika kau hadir dalam jamuan makan, Jagalah perangaimu.

.

5. Ingatlah Allah selalu.

.

6. Ingatlah maut yang akan menjemputmu.

.

7. Lupakan budi baik yang kau lakukan pada orang lain.

.

8. Lupakan semua kesalahan orang lain terhadapmu.


Barakallahu fiikum.


Masya Allah

Semoga bermanfa'at


https://www.facebook.com/groups/1016398002204881/permalink/1274798456364833/

Selasa, 15 Februari 2022

 3 SIKSA MENINGGALKAN SHALAT FARDU.

 https://www.facebook.com/groups/1016398002204881/permalink/1278220739355938/


Bismillahirrahmanirrahim... Sholat merupakan kewajiban bagi umat muslim. Perintah menjalankan sholat lima waktu terjadi pada peristiwa Isra Mi'raj ketika Rasulullah SAW diperintah Allah SWT.


Sholat lima waktu termasuk wajib untuk dilaksanakan, akan ada dosa besar jika sengaja meninggalkannya.


Perintah sholat 5 waktu dalam Al Quran Allah Ta'ala berfirman di surat Hud ayat 144, yg artinya: "Dan dirikanlah sholat itu pada kedua tepi siang (pagi dan petang) dan pada bahagian permulaan daripada malam. .. . "Siapa yg menjaga sholat 5 waktu, baginya cahaya, bukti dan keselamatan pada hari kiamat.


Perintah sholat 5 waktu dalam Al-Qur'an juga terdapat di (QS Al Israa': 78).


Tiga siksa meninggalkan SHALAT FARDU: 

1. Pada saat SAKARATUL MAUT

2. Saat didalam ALAM KUBUR 

3. Saatnya ketika BERTEMU ALLAH


3 Siksa Orang yg Meninggalkan Shalat Fardhu Ketika Menghadapi Sakratul Maut: 

1. Orang yg meninggalkan shalat akan menghadapi sakratul maut dalam keadaan hina.

2. Meninggal dalam keadaan yg sangat lapar. 3. Meninggal dalam keadaan yg sangat haus.


3 Siksa Orang yg Meninggalkan Shalat Fardhu Dalam Kubur:

1. Allah SWT akan menyempitkan kuburannya sesempit sempitnya. 

2. Orang yg meninggalkan shalat kuburannya akan sangat gelap. 

3. Disiksa sampai hari kiamat tiba.


3 Siksa Orang yg Meninggalkan Shalat Fardhu Ketika Bertemu Allah: 

1. Orang yg meninggalkan shalat di hari kiamat akan dibelenggu oleh malaikat.

2. Allah SWT tidak akan memandangnya dengan kasih sayang. 

3. Allah SWT tidak akan mengampunkan dosa dosanya dan akan di azab sangat pedih di neraka Masya Allah....


Semoga kita bisa menjadi hamba Allah yg tidak pernah tinggalkan shalat 5 waktu dan menjadi penghuni surga & mudah-mudahan bisa meraih surga firdaus dari pintu mana saja yg dikehendaki. Aamiin allahuma Aamiin.

Senin, 14 Februari 2022

Peranan seorang ayah adalah untuk menegur anak anak bila dia buat salah

https://www.facebook.com/groups/2630217790603199/permalink/2840114836280159/

 Ruginya kalau kita tak tegur anak anak kita.




1 - Sesungguhnya anak lebih mudah dengar kata-kata ayah berbanding ibu. Ibu marah setiap hari pun, anak tak dengar tapi ayah kata sepatah saja terus menusuk ke jiwanya.


2 - Sesungguhnya anak lebih takut dan segan bila ayah marah. Ibu kalau marah, anak bisa  ketawa lagi tapi kalau ayah yang marah semua kecut diam.


3 - Sesungguhnya anak lebih menunggu pujian dan teguran dari ayahnya berbanding ibu. Pujian dari ayah memberi rasa Gratification ( kepuasan ) dan teguran ayah memberi rasa Self-Reflection ( muhasabah diri )


4 - Sesungguhnya anak lebih cepat mengikut gaya ayah berbanding gaya ibu. Ini fitrah kanak-kanak, apa yang ayah buat anak cepat ikut. Maka jadilah contoh teladan yang terbaik  buat anak anakmu.


5 - Sesungguhnya dalam hati setiap anak ayah adalah hero sejati mereka, hanya ayah yang boleh berikan anak rasa selamat, rasa secure dan rasa diri dia berharga ( self-esteem )


6 - Sesungguhnya anak lebih risau kalau ayah nampak kesalahan dia berbanding ibu. Ini karena di mata anak, dia mau kelihatan sempurna di depan ayahnya.


7 - Sesungguhnya di kala anak bertemu dengan kawan-kawannya, mereka selalu cerita dan membanding-banding kehebatan ayah masing masing. Kerana ayah adalah simbol kebanggaan setiap anak.


Ruginya kalau kita absen soal mendidik dan memperbaiki anak pada pasangan semata-mata, sedangkan ini tanggungjawab kita bersama.


Positif dampak adanya ayah yang rajin menegur,


- anak lebih baik tingkahlakunya ( PQ )

- anak lebih stabil emosinya ( EQ )

- anak lebih cerdik kognitif jugdement ( IQ )

- anak lebih tinggi harga dirinya ( SQ )


Kita saling melengkapi. Pasangan kita tugasnya sebagai guru kasih sayang, tugas kita pula sebagai guru tarbiah anak anak.


Jangan cuek, tegur untuk memperbaiki

Jumat, 11 Februari 2022

TENANGKAN HATI TENANGKAN JIWA.

 https://www.facebook.com/groups/1016398002204881/permalink/1274405649737447/


ูŠุฃูŠุชู‡ุง ุงู„ู†ูุณ ุงู„ู…ุทู…ุฆู†ุฉ......ุฅุฑุฌุนูŠ ุฅู„ู‰ ุฑุจูƒ ุฑุงุถูŠุฉ ู…ุฑุถูŠุฉ.

ูุฃุฏุฎู„ูŠ ููŠ ุนุจุงุฏูŠ ูˆุงุฏุฎู„ูŠ ุฌู†ุชูŠ.


Jiwa tidak bisa bersaksi kepada Rabb-Nya,

karena jiwa itu tercipta dari empat unsur Alam asal kejadian diri manusia, yang bersifat Hawadis (baru)...

 

Empat unsur tadi menjadi empat nafsu pada manusia, itulah yang disebut jiwa... 


Jiwa hanya mampu menuju ketenangan, 

karena disaat jiwa sudah tenang (suwung, hening) disitulah pandangan Ruh kepada Rabb-Nya terbuka Hijabnya, yang selama ini terhijab oleh pekatnya jiwa (nafsu) manusia...


Sedangkan yang bersaksi kepada Rabb-Nya,

adalah Ruh, ia lah yang kekal, karena ia berasal dari nafas Tuhan, dari dalam diri Tuhan itu sendiri dan Ruh itu nama dan sebutannya...


Tapi apabila kita ingin menyaksikan sang Ruh, maka ia berwujud CINTA. Dan Cinta tidak bisa disaksikan, kecuali mereka yang telah merasakan dan mengalaminya...


Jelaslah sudah jiwa harus DI TUNDUKAN, DI ENDAPKAN DAN DI TENANGKAN. Agar tirai hijab itu terbuka, dan Ruh kembali mampu memandang Rabb-Nya...


Jadi yang memandang dan Bermusyahadah (bersaksi) kepada Rabb-Nya adalah Ruh, bukan jiwa manusia...


Salam Jiwa-Jiwa yang tenang ๐Ÿ™

Kamis, 10 Februari 2022

2 PERBUATAN DOSA YANG ALLAH CEPATKAN ADZABNYA DI DUNIA* . 

https://www.facebook.com/100060319690137/posts/342850257735628/

*

๐Ÿ‘‰ Gabung Grup WA bit.ly/ITTIBAID

.

1. Perbuatan zalim terlarang dalam Islam. Terdapat banyak sekali ayat-ayat Al Qur’an dan hadits-hadits Nabi Shallallahu’alaihi Wasallam yang mencela dan melarang perbuatan zalim. 


Allah Ta’ala berfirman:


ุฃَู„ุงَ ู„َุนْู†َุฉُ ุงู„ู„ّู‡ِ ุนَู„َู‰ ุงู„ุธَّุงู„ِู…ِูŠู†َ


“Ingatlah, laknat Allah (ditimpakan) atas orang-orang yang zalim” (QS. Hud: 18).


ูˆَูƒَุฐَู„ِูƒَ ุฃَุฎْุฐُ ุฑَุจِّูƒَ ุฅِุฐَุง ุฃَุฎَุฐَ ุงู„ْู‚ُุฑَู‰ ูˆَู‡ِูŠَ ุธَุงู„ِู…َุฉٌ ุฅِู†َّ ุฃَุฎْุฐَู‡ُ ุฃَู„ِูŠู…ٌ ุดَุฏِูŠุฏٌ 


“Dan begitulah azab Tuhanmu, apabila Dia mengazab penduduk negeri-negeri yang berbuat zalim. Sesungguhnya azab-Nya itu adalah sangat pedih lagi keras” (QS. Hud: 102).


ู†َู‚ُูˆู„ُ ู„ِู„َّุฐِูŠู†َ ุธَู„َู…ُูˆุง ุฐُูˆู‚ُูˆุง ุนَุฐَุงุจَ ุงู„ู†َّุงุฑِ ุงู„َّุชِูŠ ูƒُู†ุชُู… ุจِู‡َุง ุชُูƒَุฐِّุจُูˆู†َ 


“Dan Kami katakan kepada orang-orang yang zalim: “Rasakanlah olehmu azab neraka yang dahulunya kamu dustakan itu”” (QS. Saba: 40).


ู…َุง ู„ِู„ุธَّุงู„ِู…ِูŠู†َ ู…ِู†ْ ุญَู…ِูŠู…ٍ ูˆَู„ุง ุดَูِูŠุนٍ ูŠُุทَุงุนُ 


“Orang-orang yang zalim tidak mempunyai teman setia seorangpun dan tidak (pula) mempunyai seorang pemberi syafa’at yang diterima syafa’atnya” (QS. Ghafir: 18).


ุฅِู†َّู‡ُ ู„ุงَ ูŠُูْู„ِุญُ ุงู„ุธَّุงู„ِู…ُูˆู†َ 


“Sesungguhnya orang-orang yang aniaya itu tidak mendapat keberuntungan” (QS. Al An’am: 21)


2. Ternyata Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam berkali-kali memperingatkan para sahabat mengenai besarnya dosa durhaka kepada orang tua. Subhaanallah!.


Ini secara tegas dinyatakan oleh Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam: “dosa-dosa besar yang paling besar adalah: syirik kepada Allah, membunuh, durhaka kepada orang tua, dan perkataan dusta atau sumpah palsu” (HR. Bukhari-Muslim dari sahabat Anas bin Malik).


Dalam hadits Nafi’ bin Al Harits Ats Tsaqafi, Nabi Shallallahu’alaihi Wasallam bersabda: maukah aku kabarkan kepada kalian mengenai dosa-dosa besar yang paling besar? Beliau bertanya ini 3x. Para sahabat mengatakan: tentu wahai Rasulullah. Nabi bersabda: syirik kepada Allah dan durhaka kepada orang tua” (HR. Bukhari – Muslim).

.

๐ŸŒ Muslim.or.id

๐ŸŒ Web Resmi ( ittiba.or.id )

.

 ๐Ÿ“ท @ittiba.id

.

.

#dosa #adzab #doa #shalat #wudhu #hijrah #dakwah #muslim #muslimah #viral #instagram #instagood #indonesia